Editorial

Hebat, Dosen Prodi Pendidikan Akuntansi FPEB UPI, Iqbal Luthfi, SE., M.Ak Raih Gelar Doktor Ilmu Akuntansi

Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Sumber Daya FPEB UPI, Dr. Toni Heryana, S.Pd.,MM didampingi Ketua Program Studi Pendidikan Akuntansi FPEB UPI Dr. Heni Mulyani, M.Pd, Prof. Dr. Nugraha, M.Si beserta dosen Program Studi Pendidikan Akuntansi FPEB UPI menyaksikan pelaksanaan ujian akhir disertasi Iqbal Luthfi, SE., M.Ak pada Program Doktor Ilmu Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis […]

Hebat, Dosen Prodi Pendidikan Akuntansi FPEB UPI, Iqbal Luthfi, SE., M.Ak Raih Gelar Doktor Ilmu Akuntansi Read More »

Prodi Pendidikan Akuntansi memperkuat kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan

Dukung Pembangunan Daerah, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia melalui Program Studi Pendidikan Akuntansi memperkuat kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan pada Tahun 2025.  Dekan FPEB UPI, Prof. Dr. Ratih Hurriyati, MP didampingi oleh Wakil Dekan Bidang Akademik, Prof. Dr. Vanessa Gaffar, SE., Ak., MBA, Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Sumber Daya, Dr. Toni

Prodi Pendidikan Akuntansi memperkuat kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan Read More »

Desain Custome dan Fokus Penuhi Kebutuhan Konsumen, Begini Strategi Manajemen Operasional PT. Kreasi Boks Mandiri

Dikutip dari situs databoks, Indonesia menempati urutan pertama dengan proyeksi pertumbuhan  e-commerce tertinggi  di dunia pada 2024, di mana tingkat pertumbuhannya menyentuh angka 30,5%. Lajunya pertumbuhan e-commerce di Indonesia dapat meningkatkan permintaan akan produksi kemasan kardus yang kuat dan aman agar suatu produk dapat terlindungi selama pengiriman. Melihat peluang demikian, PT Kreasi Boks Mandiri menawarkan keunggulan yang kompetitif dan inovatif,

Desain Custome dan Fokus Penuhi Kebutuhan Konsumen, Begini Strategi Manajemen Operasional PT. Kreasi Boks Mandiri Read More »

Rifa Anugravia Ghifari : Pengalaman Magang Sebagai Branch Banking Operation Bank Syariah Indonesia

Rifa Anugravia Ghifari, merupakan mahasiswa Pendidikan Akuntansi, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia Angkatan 2021, yang pada semester 6 ini mendapat kesempatan untuk mengikuti program Magang Merdeka di Bank Syariah Indonesia pada posisi Branch Banking Operation (Region Bandung). Sebelumnya, ia sudah mengetahui program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) yang diselenggarakan oleh Kemdikbudristek

Rifa Anugravia Ghifari : Pengalaman Magang Sebagai Branch Banking Operation Bank Syariah Indonesia Read More »

Pengalaman Siti Riska Danisa di Bank BTPN Syariah Sebagai Area Daya Specialist

‘’It’s a wrap! Ya’’ujarnya.  Siti Riska Danisa telah menyelesaikan program Magang MBKM atau yang lebih familiar dengan sebutan MSIB Batch 6 dengan rasa bangga. Dari 500.000+ mahasiswa pendaftar program ini saya menjadi salah satu yang terpilih,.  Siti Riska Danisa, mahasiswa Pendidkan Akuntansi Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia yang meruapakan Angkatan 2021. Ia dinyatakan lolos

Pengalaman Siti Riska Danisa di Bank BTPN Syariah Sebagai Area Daya Specialist Read More »

Promosi Doktor, Heraeni Tanuatmodjo Ungkap Efek Moderasi Aspek Demografi pada Bias Perilaku dalam Perencanaan Pensiun Dosen di Indonesia

Heraeni Tanuatmodjo yang merupakan dosen Program Studi Pendidikan Akuntansi berhasil menyampaikan temuan penelitianya pada sidang promosi doktor pada program studi manajemen jenjang S3 pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia. Pada sidang promosi doktor ini, Heraeni Tanuatmodjo membahas disertasinya dengan judul efek moderasi aspek demografi pada biasa perilaku dalam perencanaan pensiun dosen di

Promosi Doktor, Heraeni Tanuatmodjo Ungkap Efek Moderasi Aspek Demografi pada Bias Perilaku dalam Perencanaan Pensiun Dosen di Indonesia Read More »

Promosi Doktor, Leni Yulianti Bahas Corporate Governance, CSR dan Nilai Perusahaan

Leni Yulianti yang merupakan dosen Program Studi Pendidikan Akuntansi berhasil menyampaikan temuan penelitianya pada sidang promosi doktor pada program studi manajemen jenjang S3 pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia. Pada sidang promosi doktor ini, Leni Yulianti membahas disertasinya dengan judul Efek Moderated Moderation Firm Size Pada Corporate Governance dalam Mempengaruhi Corprate Social

Promosi Doktor, Leni Yulianti Bahas Corporate Governance, CSR dan Nilai Perusahaan Read More »

Putri Afifah Febriyanti Mendalami Digital Marketing di Corporate Innovation Asia (CIAS)

Putri Afifah Febriyanti merupakan mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia angkatan 2021, yang mengikuti MBKM MSIB selama 5 bulan. Pengalaman  dan perjalanan penuh makna yang dibagikan kepada redaksi semoga menginspirasi untuk angkatan selanjutnya yang punya minat di luar dari bidang program studi untuk mengasah skill yang sebelumnya tidak pernah

Putri Afifah Febriyanti Mendalami Digital Marketing di Corporate Innovation Asia (CIAS) Read More »

Humaira Menjadi Global Digital Talent Entrepreneur di PT. Global Edukasi Talenta Inkubator

Humaira Salsabila, salah satu mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Indonesia Angkatan 2021 menjadi penerima program Studi Independen Global Digital Talent Entrepreneur dalam MSIB Kampus Merdeka di PT. Global Edukasi Talenta Inkubator (GETI).  PT. Global Edukasi Talenta Inkubator (GETI) adalah salah satu lembaga pelatihan kerja mitra resmi program kartu

Humaira Menjadi Global Digital Talent Entrepreneur di PT. Global Edukasi Talenta Inkubator Read More »

Perjalanan Amelia Bersama PT Paragon : Tumbuh untuk Bermanfaat 

”Hi Everyone! I’m Amelia and I wanna share my story as a Customer Business Development Intern at PT. Paragon Technology and Innovation” Amelia, merupakan mahasiswa angkatan 2021 dari Program Studi Pendidikan Akuntansi, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Indonesia. Menjadi salah satu mahasiswa yang diterima dalam program MSIB Batch 6 telah memberinya banyak kesempatan

Perjalanan Amelia Bersama PT Paragon : Tumbuh untuk Bermanfaat  Read More »

Scroll to Top